Anggota DPR RI Shintya Perjuangkan Nasib Honorer Brebes di Rapat Perdana dengan Menteri PAN-RB

Shintya Sandra Kusuma Perjuangkan Honorer Brebes
Anggota DPR RI Dapil IX Jateng, Shintya Sandra Kusuma berbincang dengan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB), Rini Widyantini. (Foto: Istimewa)

“Kami dari Komisi II DPR RI berharap rapat kali ini menjadi titik awal perubahan yang nyata, demi kesejahteraan tenaga non-ASN di seluruh Indonesia, khususnya di Kabupaten Brebes,” sambungnya.

Mendukung hal tersebut, Paramitha Widya Kusuma, kakak dari Shintya yang juga mantan anggota DPR RI, turut menyampaikan dukungan terhadap langkah Komisi II dan mengingatkan pentingnya perjuangan untuk tenaga honorer Brebes.

“Bismillah, semoga langkah ini menjadi jalan bagi semua tenaga honorer memperoleh status yang layak. Lanjutkan perjuangan, Shintya,” ungkap Paramitha, yang juga Calon Bupati Brebes yang berpasangan dengan Wurja ini.